Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus 19, 2012

Mudik Lebaran dan Tradisi Yang Keliru

Gambar
Wahai, manusia. Hiasilah hubungan dengan kerabatmu untuk mencari ridha Allâh Ta'ala. Dengan bersilaturahmi, keberkahan umur dan rizki akan di raih dan derajat mulia akan tercapai di sisi Allâh Ta'ala. Ketahuilah, silaturahmi dengan sanak kerabat dan famili merupakan salah satu bentuk ibadah kepada Allâh Ta'ala. Dari Anas bin Malik radhiyallâhu'anhu, bahwa Rasûlullâh Shallallâhu 'Alaihi Wasallam bersabda: Barangsiapa yang ingin diluaskan rizkinya dan ditambah umurnya, maka hendaklah melakukan silaturrahmi. [1]

Bakti Pramuka Lebaran

Gambar
DI bawah sengatan matahari pesisir Kota Cirebon, ada sejumlah pelajar berbaju pramuka yang tengah sibuk mengatur arus lalu lintas. Bersama petugas Pos pengamanan masyarakat, para siswa ini berdiri mengayun-ayunkan tangannya, membunyikan peluit, membawa sebuah bendera merah, berdiri di pinggir jalan, seperti polisi. Pemandangan ini banyak terlihat di sejumlah titik di kota Cirebon. Misalnya saja lampu merah Jl Brigjen Dharsono (By Pass)-Jl Pemuda. Setidaknya ada pelajar putri berseragam pramuka bersama polisi, ikut mengatur arus lalu lintas.

Sistem Sosial Budaya Indonesia

Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah kelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi. Budaya terbentuk dari banyak unsur yang rumit, termasuk sistem agama dan politik, adat istiadat, bahasa, perkakas, pakaian, bangunan, dan karya seni.[1] Bahasa, sebagaimana juga budaya, merupakan bagian tak terpisahkan dari diri manusia sehingga banyak orang cenderung menganggapnya diwariskan secara genetis. Ketika seseorang berusaha berkomunikasi dengan orang-orang yang berbada budaya dan menyesuaikan perbedaan-perbedaannya, membuktikan bahwa budaya itu dipelajari.[1]

APA ITU GALAU ?

Gambar
Menurut sumber orang yang sering galau yaitu diri gue sendiri. Galau adalah Keadaan Dimana seseorang menjadi murung secara mendadak bisa dibilang Manyun Sindrom. Ya , Manyun secara dratis, dimana secara dratis gerak bibir menjadi manyun secara tidak wajar ! waw mengesankan !. Emosional seseorang akan turun dratis menuju titik kesedihan paling dasar. Penyebab itu semua hanya satu yaitu, ” Banyak pikiran !”. Banyak pikiran yang dimaksud adalah , Bisa jadi karena terlalu banyak memikirkan sesuatu yang nggak jelas. Padahal, sumpah secantik - cantiknya cewek kalau manyun, itu jelek. Hal tersebut berlaku untuk para kaum laki - laki.