Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 3, 2012
Gambar
Puan Maharani membuka peringatan Bulan Bung Karno di Hotel Kempinski, Jakarta, Rabu (6/6). Bulan Bung Karno adalah peringatan 67 tahun hari lahir Pancasila, sekaligus haul 111 tahun kelahiran dan 42 tahun wafatnya Bung Karno. "Acara ini adalah tentang sejarah sebagai sumber inspirasi dan penggerak. Bukan sekadar buat bernostalgia," kata cucu Bung Karno, Puan Maharani. Acara dibuka dengan tarian selamat datang dari Bali. Juga disajikan berbagai peristiwa dan sejarah yang berkaitan dengan gagasan serta tindakan Bung Karno. Semuanya terangkum dalam bentuk video dan foto. Tahun ini, Bulan Bung Karno mengangkat tema besar 'Bung Karno: 111 Tahun Gagasan dan Tindakan di Mata Dunia'. Tema dipilih karena sejalan dengan gagasan dan tindakan Bung Karno. Presiden pertama itu ingin membangun tatanan dunia baru. Lebih adil dan berkeadaban. "Gagasan, prakarsa, spirit, dan visi besar Bung Karno untuk mewujudkan tata dunia baru telah menempatkan Sang Proklamator pada posi

TUGAS PEMILUKADA

Gambar
PEMILUKADA langsung di Indonesia yang dimulai Juni 2005 seringdikatakan sebagai lompatan demokrasi . Istilah ini bisa diartikan positif maupunnegative . Dalam pengertian positif, Pemilukada langsung sebagai saranademokrasi memberikan kesempatan kepada rakyat sebagai infrastruktur politikuntuk memilih kepala daerahnya secara langsung melalui mekanismepemungutan suara . Sarana ini akan membuat keseimbangan dengan dengansuprastruktur politik, karena melalui pemilihan langsung rakyat dapat menentukan jalannya pemerintahan dengan memilih pemimpin yang dikehendakisecara bebas dan rahasia . Meskipun rakyat tidak terlibat langsung dalampengambilan keputusan pemerintah sehari-hari, mereka dapat melakukan controlatas jalanya pemerintahan yang sudah mendapat mandate langsung dari rakyat . Dalam pengertian negatif , Pemilukada langsung sebagai lompatandemokrasi mencerminkan penafsiran sepihak atas manfaat proses Pemilukada . Proses ini sering dianggap sebagai pesta demokrasi rakyat di

Reportase " 1 JUNI 2012 sebagai Hari Peringatan Kelahiran Pancasila Ideologi PDI Perjuangan "

Gambar
Sebagaimana di Intruksikan oleh DPP PDI Perjuangan melalui Surat Nomor 1959/DPP/V/2012 tanggal 3 Mei 2012 tentang Instruksi Memperingati 67 Tahun Hari Lahir Pancasila 1 Juni 1945 dan 111 Tahun Hari Lahir Bung Karno tanggal 6 Juni 1901, DPC PDI Perjuangan Kota Cirebon akan menggelar malam syukuran Peringatan Pancasila 1 Juni 1945 dan Doa Bersama sebagai Peringatan 111 Tahun kelahiran Bung Karno. Acara malam syukuran yang di gelar tanggal 1 Juni 2012 di Halaman sekretariat DPC PDI Perjuangan Kota Cirebon akan diisi pembacaan Pancasila dan Dedications of Life juga akan ditayangkan beberapa film-film documenter masa-masa Bung Karno dalam memimpin NKRI ini. Doa bersama akan disampaikan oleh KH. Solihin Uzer Ketua MUI Kota Cirebon, juga dihadiri oleh Ir. Ono Surono Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat, Edi Suripno, SIP, M.Si Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Cirebon, Subardi, S.Pd Walikota Cirebon, seluruh anggota Fraksi PDI Perjuangan, Para jajaran Struktur Part

Ketentuan Sosialialisasi dan Kesepakatan Bakal Calon Walikota/Wakil Walikota Cirebon 2013-2018 dari PDI Perjuangan

Gambar